Cara Index Artikel Blog Di Google Webmaster Tools Versi Terbaru

Semua blogger atau orang yang memiliki sebuah website pastinya ingin artikel yang sudah dibuatnya muncul di halaman pertama google.Nah,salah satu cara untuk menampilkan artikel kalian di halaman google yaitu dengan cara mensubmit URL di webmaster Tool

Sebelum kalian melakukan submit alamat url ya ke webmaster pastikan kalian harus terlebih dahulu mendaftarkan blog atau web ke google webmaster

Tujuan kita mensubmit url ke webmaster adalah untuk membuat artikel kita di crawl dan di index oleh google sehingga dapat di kenali dan di temukan di mesin pencari google.jadi hal ini wajib kita lakukan.jika artikel kita ingin cepat terindex di google

Apa Manfaat Google Webmaster Tools

Sudah banyak pemilik website atau blog yang mengenali apa itu Google Webmaster Tools di mana sebuah alat gratis dengan basis web sehingga bisa menghadirkan beberapa hal penting.Dari Google Webmaster Tools ini,Kalian bisa melihat beberapa fitur hal penting mulai dari Google index,Crawl,Search Appearance,hingga Security IssuesPada pembahasan artikel kali ini saya akan sharing dan berbagi tips Cara Index Artikel Blog Di Google Webmaster Tools

Langsung saja kalian ikuti langkah-langkah caranya di bawah ini :

Cara Submit Artikel Blog Ke Google Webmaster Tools Versi Terbaru

  • Buka blogger kalian terlebih dahulu lalu buatlah satu artikel.
  • setelah kalian selesai membuat sebuah artikel lalu kalian publish artikel tersebut dan kalian copy alamat url artikel tersebut seperti gambar di bawah ini

Cara Index Artikel Blog Di Google Webmaster Tools Versi Terbaru
  • Setelah itu kalian buka webmaster tools google contoh gambar di bawah adalah versi yang terbaru dan kalian pastekan alamat url artikel yang kalian copy seperti gambar di bawah lalu kalian enter
Cara Index Artikel Blog Di Google Webmaster Tools Versi Terbaru
  • Maka akan muncul informasi seperti di bawah itu tandanya bahwa artikel anda belum terindex


Cara Index Artikel Blog Di Google Webmaster Tools Versi Terbaru
  • langsung saja kalian klik request indexing


Cara Index Artikel Blog Di Google Webmaster Tools Versi Terbaru
  • Tunggulah beberapa saat,prosenya bisa memakan waktu kurang lebih sekitar 1 hingga 2 menit


Cara Index Artikel Blog Di Google Webmaster Tools Versi Terbaru
  • Jika sudah selesai maka akan muncul seperti ini



Cara Index Artikel Blog Di Google Webmaster Tools Versi Terbaru

  • Tunggu saja tidak akan lama lagi artikel kalian sudah terindex.kalau sudah terindex akan muncul notifikasi seperti di gambar ada lambang hijau menandakan sudah done


Cara Index Artikel Blog Di Google Webmaster Tools Versi Terbaru

Cara ini adalah akan sangat berguna bagi kalian yang artikelnya ingin cepat terindex oleh mesin pencari google

Baca Juga : 


















0 Response to "Cara Index Artikel Blog Di Google Webmaster Tools Versi Terbaru"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel